Pengaruh Program Tayangan Sinetron Anak Jalanan A New Beginning Terhadap Perilaku Remaja (Studi Kasus pada Anak Remaja di RW 011 Kelurahan Meruya Utara)
Suyudi Alimun Hakim, Suyudi (2023) Pengaruh Program Tayangan Sinetron Anak Jalanan A New Beginning Terhadap Perilaku Remaja (Studi Kasus pada Anak Remaja di RW 011 Kelurahan Meruya Utara). Skripsi (S1) thesis, Fisip Universitas Muhammadiyah Jakarta.
Text
1. Halaman Judul.pdf Download (25kB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (207kB) |
|
Text
3. LEMBAR PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf Download (231kB) |
|
Text
4. LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (381kB) |
|
Text
5. KATA PENGANTAR.pdf Download (222kB) |
|
Text
6. DAFTAR ISI.pdf Download (1MB) |
|
Text
7. DAFTAR TABEL.pdf Download (549kB) |
|
Text
8. DAFTAR GAMBAR.pdf Download (284kB) |
|
Text
9. BAB I.pdf Download (288kB) |
|
Text
10. BAB II.pdf Download (292kB) |
|
Text
11. BAB III.pdf Download (493kB) |
|
Text
12. BAB IV.pdf Download (646kB) |
|
Text
13. BAB V.pdf Download (221kB) |
|
Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (462kB) |
Abstract
ABSTRAK Sinetron sejak dulu memang telah banyak menyajikan cerita yang berkelanjutan, isi ceritanya pun sangat beragam. Banyak sinetron memiliki rating yang tinggi. Salah satunya adalah sinetron yang akan dibahas dalam penelitian ini yakni sinetron Anak Jalanan A New Beginning yang tayang di GTV. Sinetron ini pun telah dikecam oleh pihak Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) karena banyak adegan yang tidak semestinya dipublikasikan, KPI menilai sinetron ini banyak memuat pelanggaran yang dilakukan oleh remaja. Tujuan dari penelitian ini adalah Mengukur program tayangan anak jalanan A New Beginning di GTV, mengukur perilaku remaja RW 011 Kelurahan Meruya Utara dan mengukur pengaruh Program Tayangan Anak Jalanan A New Beginning di GTV terhadap perilaku remaja RW 011 Kelurahan Meruya Utara. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah broadcasting, media penyiaran, program siaran, jenis-jenis program, menonton, dan sineetron serta teori perilaku remaja. Penetilian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan mode penelitian survei. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner kepada 75 responden yang telah ditentukan. Pengambilan sampel menggunakan Teknik Startified Random Sampling. Penelitian ini ditunjukan dengan nilai rata-rata jawaban responden untuk variabel (X) sebesar 3,63 nilai tersebut tergolong tinggi (Setuju) dan rata-rata jawaban responden untuk variabel (Y) juga tergolong tinggi (Setuju) sebesar 4,03. Pengaruh yang cukup besar dari Tayangan Program Sinetron dari Perilaku Remaja juga dapat dinilai pada (R) korelasi sebesar 0,806 yang tergolong sangat tinggi dan R square 0,649 atau 64,9 % berpengaruh sedangkan sisa 35,1% dipengaruhi faktor lainnya. Kata Kunci : Program Tayangan, Sinetron, Perilaku Remaja Referensi : 7 Buku, 23 Jurnal, 4 Website Dosen Pembimbing : Mulkan Habibi, S.Kom,I, M.I.Kom
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications |
Divisions: | Faculty of Social and Political Sciences > S1 Communication Studies / Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | EVA AIHULIA |
Date Deposited: | 14 Dec 2023 02:45 |
Last Modified: | 14 Dec 2023 02:45 |
URI: | http://repository.umj.ac.id/id/eprint/17394 |
Actions (login required)
View Item |