Pengaruh Sales Promotion Golden Lamian Di Instagram Terhadap Keputusan Pembelian (Survei pada followers Instagram @goldenlamian)

Muhammad Fadli Alfaris, Muhammad Fadli (2023) Pengaruh Sales Promotion Golden Lamian Di Instagram Terhadap Keputusan Pembelian (Survei pada followers Instagram @goldenlamian). Skripsi (S1) thesis, Fisip Universitas Muhammadiyah Jakarta.

[img] Text
01 HALAMAN JUDUL.pdf

Download (58kB)
[img] Text
02 ABSTRAK.pdf

Download (299kB)
[img] Text
03 PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (24kB)
[img] Text
04 LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN.pdf

Download (277kB)
[img] Text
05 KATA PENGANTAR.pdf

Download (296kB)
[img] Text
06 DAFTAR ISI.pdf

Download (237kB)
[img] Text
07 DAFTAR TABEL.pdf

Download (237kB)
[img] Text
08 DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (221kB)
[img] Text
09 BAB I.pdf

Download (559kB)
[img] Text
10 BAB II.pdf

Download (187kB)
[img] Text
11 BAB III.pdf

Download (477kB)
[img] Text
12 BAB IV.pdf

Download (730kB)
[img] Text
13 BAB V.pdf

Download (124kB)
[img] Text
14 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (421kB)

Abstract

ABSTRAK Banyaknya brand lokal baru yang masuk ke bidang industri kuliner. Sekarang ini banyak sekali bisnis kuliner di Indonesia melejit pesat melalui media online salah satunya Golden Lamian. Tujuan dari penelitian ini untuk mengukur sales promotion @goldenlamian di Instagram, untuk mengetahui keputusan pembelian, dan seberapa besar pengaruh sales promotion Instagram terhadap keputusan pembelian produk. Teori yang digunakan yaitu sales promotion yang mempunyai dimensi kupon dan harga khusus atau potongan harga. Serta keputusan pembelian yang mempunyai dimensi Pengenalan Masalah, Pencarian Informasi, Evaluasi Alternatif, dan Keputusan Pembelian. Pendekatan pada penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode survey. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menyebar kuesioner yang diberikan kepada 61 responden pada followers akun Instagram @goldenlamian. Pengambilan sampel menggunakan Teknik Simple Random Sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa sales promotion Instagram @goldenlamian responden merespon (setuju). Sedangkan keputusan pembelian Golden Lamian merespon baik (setuju) dari semua pernyataan variabel (Y) di kuesioner di penelitian. Terdapat pengaruh sales promotion Golden Lamian terhadap keputusan pembelian adalah sebesar 32,8% sisanya 67,2% dipengaruhi data oleh faktor lain di luar penelitian ini Kata Kunci : Sales Promotion, Keputusan Pembelian Referensi : 7 buku, 5 jurnal, 1 publikasi online Dosen Pembimbing : Dr. Oktaviana Purnamasari M.Si

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > S1 Communication Studies / Ilmu Komunikasi
Depositing User: EVA AIHULIA
Date Deposited: 14 Dec 2023 02:45
Last Modified: 14 Dec 2023 02:45
URI: http://repository.umj.ac.id/id/eprint/17396

Actions (login required)

View Item View Item