NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM SURAT AL-MAUN DAN IMPLEMENTASINYA DI SMA MUHAMMADIYAH 8 CIPUTAT
Apriliadi, Apriliadi (2019) NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM SURAT AL-MAUN DAN IMPLEMENTASINYA DI SMA MUHAMMADIYAH 8 CIPUTAT. Skripsi (S1) thesis, Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Jakarta.
Text
SKRIPSI FULL TEKT.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis tafsir Quraisy Shihab dan Buya Hamka tentang surat Al-Maun, lalu ingin menganalisis peran sekolah dalam menerapkan nilai-nilai pendidikan karakter yang terkandung di dalam surat Al- Maunkepada peserta didik, dan menganalisis faktor apa yang menghambat upaya sekolah dalam mengimplementasikan nilai-nilai pendidikan karakter yang terkandung di dalam surat Al-Maun. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Pengumpulan data nya dilakukan melalui observasi melihat situasi tempat, pelaku, aktivitas dan peristiwa. Kemudian wawancara yang dilakukan oleh wakil kepala sekolah dan guru PAI kelas XI. Dalam penelitian ini masalah yang dikaji adalah nilai-nilai pendidikan karakter dalam surat Al-Maun dan implementasinya di SMA Muhammadiyah 8 Ciputat. Hasil penelitian ini adalah bahwa nilai-nilai pendidikan karakter dalam surat Al-Maun dan implementasinya di SMA Muhammadiyah 8 Ciputat sudah dijalankan melalui kegiatan beramal atau berinfaq setiap hari, lalu kedisiplinan akan ibadah, pakaian, kebersihan, lalu kegiatan menyantuni anak yatim dan fakir miskin, dan kegiatan sholat berjamaah.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LA History of education |
Divisions: | Faculty of Islamic Religion > S1 Islamic Religious Education / Pendidikan Agama Islam (PAI) |
Depositing User: | S.IP Kibar Sumanja |
Date Deposited: | 24 Dec 2021 07:14 |
Last Modified: | 24 Dec 2021 07:14 |
URI: | http://repository.umj.ac.id/id/eprint/7112 |
Actions (login required)
View Item |