Penyuluhan Pentingnya Cuci Tangan dan Pakai Masker di Saat Pandemi Covid-19 di Lingkungan Pengajian Lekar Al-Muhaya Depok

Sodikin, Sodikin (2020) Penyuluhan Pentingnya Cuci Tangan dan Pakai Masker di Saat Pandemi Covid-19 di Lingkungan Pengajian Lekar Al-Muhaya Depok. Technical Report. Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Jakarta.

[img] Text
LAPORAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pdf

Download (3MB)

Abstract

Kegiatan mencuci tangan merupakan suatu kebiasaan yang perlu ditanamkan pada anak sejak masih di bangku sekolah dasar dan ibu-ibu untuk meningkatkan gaya hidup sehat. Hal ini menerapkan pola hidup sehat saat berada di tempat umum dan belum adanya tempat cuci tangan membuat ibu-ibu dan anak-anaknya masih mengabaikan protokol kesehatan yang dianjurkan oleh pemerintah saat berlakunya new normal. Metode pengabdian yang digunakan adalah metode advokasi/penyuluhan. Pesan dalam penyuluhan ini dalam rangka pentingnya cuci tangan dan pakai masker dalam rangka menerapkan pola hidup sehat dengan rajin mencuci tangan baik di luar maupun di dalam rumah. Hasil yang di dapat ialah kegiatan penyuluhan pentingnya cuci tangan dan pakai masker berjalan dengan baik dan ibu-ibu dan anak-anaknya di Pengajian Lekar Al-Muhaya aktif mengikuti penyuluhan dan pelatihan tersebut sampai selesai. Pada penyuluhan ini dilakukan dengan interaktif. Kesimpulan dari kegiatan pengabdian masyarakat di Pengajian Lekar Al-Muhaya, Sawangan Baru, Depok berjalan dengan lancar dan peserta mengikuti penyuluhan dengan baik. Terbentuknya mindset dan motivasi yang tinggi bagi ibu-ibu dan anak-anaknya untuk melakukan pola hidup sehat ditengah Pandemi Covid-19.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > S2 Master of Law / Magister Ilmu Hukum
Depositing User: Dr Sodikin Sodikin
Date Deposited: 03 Apr 2023 02:55
Last Modified: 03 Apr 2023 02:55
URI: http://repository.umj.ac.id/id/eprint/12803

Actions (login required)

View Item View Item