PEMBELAJARAN ONLINE DENGAN ZOOM MEETING DI MASA PANDEMI COVID -19 DI FIP UMJ

Zulfitria, Zulfitria and Indira Dewi, Happy and Susanto, Ahmad PEMBELAJARAN ONLINE DENGAN ZOOM MEETING DI MASA PANDEMI COVID -19 DI FIP UMJ. [Lampiran BKD]

[img] Text
JURNAL HOLISTIKA 2021.pdf

Download (275kB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi adanya wabah virus Covid-19 sehingga setiap sekolah maupun universitas melakukan sistem pembelajaran online. Aplikasi yang digunakan ialah zoom meeting. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui 1) respon mahasiswa tentang mudah tidaknya mengakses zoom meeting, 2) respon mahasiswa tentang paham tidaknya materi yang disampaikan dalam pembelajaran dengan zoom meeting, 3) respon mahasiswa efektif tidaknya pembelajaran dengan zoom meeting, dan 4) respon mahasiswa setuju tidak dalam penggunaan zoom meeting selama pembelajaran. Metode penelitian menggunakan deskriptif dengan teknik survey. Instrumen penelitian yang digunakan berupa angket dan wawancara secara online yang diberikan kepada mahasiswa semester 3 ESD sebanyak 34 orang pada semester genap 2020/2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 85,2% mahasiswa menyatakan kemudahan mengakses zoom meeting, 73,5% mahasiswa menyatakan paham ketika materi pembelajaran dengan zoom meeting, 70,5% mahasiswa menyatakan perkulihan lebih efektif dengan zoom meeting, dan 64,95% mahasiswa setuju dalam penggunaan zoom meeting selama perkuliahan.

Item Type: Lampiran BKD
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Divisions: Faculty of Educational Sciences / Fakultas Ilmu Pendidikan > S2 Master of Technology Education / Magister Teknologi Pendidikan
Depositing User: Dr.S.T.M.T Happy Indira Dewi
Date Deposited: 29 Aug 2021 00:35
Last Modified: 29 Aug 2021 00:35
URI: http://repository.umj.ac.id/id/eprint/6074

Actions (login required)

View Item View Item