PODCAST LITERA DISA (LITERASI DISABILITAS) SEBAGAI SARANA PEMBENTUK KARAKTER MAHASISWA BERKEBUTUHAN KHUSUS
Khaerunnisa, Khaerunnisa and Faznur, Lutfi Syauki and Devi, Wika Soviana and Fadly, Ahmad and Kartikasari, Ratna Dewi and Sumardi, Aida (2021) PODCAST LITERA DISA (LITERASI DISABILITAS) SEBAGAI SARANA PEMBENTUK KARAKTER MAHASISWA BERKEBUTUHAN KHUSUS. Jurnal Pengabdian Masyarakat Membangun Negeri, 5 (1). pp. 204-215. ISSN 2684-8481
Text
Jurnal Abdimas Litera Disa.pdf - Published Version Download (590kB) |
Abstract
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk mengatasi kendala yang dihadapi oleh mahasiswa penyandang tuna netra dalam mengakses referensi di bidang sastra. Kegiatan itu juga sekaligus mendukung Program Inovasi Pembelajaran dan Teknologi Bantu (Teknologi Asistif) untuk Mahasiswa Berkebutuhan Khusus yang di rancang oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Melalui prosedur pengembangan, kegiatan pengabdian ini menghasilkan produk berupa Podcast Litera Disa. Podcast yang mengalihwahanakan karya sastra itu berisi teori sastra beserta contoh penerapan analisisnya. Baik konten maupun spesifikasi produk telah melalui tahapan penilaian dari ahli dan uji coba kepada pengguna. Dengan Podcast Litera Disa yang dapat di akses dan ditransmisikan melalui perangkat gawai, diharapkan mahasiswa tuna netra yang mendalami sastra dapat terbantu dalam memahami materi kesastraan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Educational Sciences / Fakultas Ilmu Pendidikan > S1 Indonesian Language and Literature Education / Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia (PBSI) |
Depositing User: | Lutfi Syauki Faznur |
Date Deposited: | 25 Aug 2021 15:52 |
Last Modified: | 25 Aug 2021 15:52 |
URI: | http://repository.umj.ac.id/id/eprint/5728 |
Actions (login required)
View Item |