Peer Preview Studi Ketidakpatuhan Membayar Iuran BPJS Kesehatan Peserta Non PBI Bukan Penerima Upah di Kelurahan Cempaka Putih Tahun 2018
Fajrini, Fini and Latifah A, Noor and Herdiansyah, Dadang and Firda, Nadilla (2021) Peer Preview Studi Ketidakpatuhan Membayar Iuran BPJS Kesehatan Peserta Non PBI Bukan Penerima Upah di Kelurahan Cempaka Putih Tahun 2018. MUHAMMADIYAH PUBLIC HEALTH JOURNAL, 1 (2). pp. 129-138. ISSN 2723-4266
Text
Peer Studi Ketidakpatuhan Membayar Iuran BPJS Kesehatan Peserta Non PBI Bukan Penerima Upah di Kelurahan Cempaka Putih Tahun 2018.pdf - Published Version Download (37kB) |
Abstract
Kepatuhan dalam membayar iuran JKN bagi peserta mandiri merupakan komponen terpenting untuk mempermudah pemanfaatan pelayanan kesehatan. Bagi peserta JKN kategori pekerja bukan penerima upah wajib membayar iuran ke BPJS Kesehatan paling lambat tanggal 10 setiap bulan. Tujuan dari penelitian ini untuk memperoleh gambaran ketidakpatuhan membayar iuran BPJS Kesehatan peserta Non PBI bukan penerima upah di Kelurahan Cempaka Putih Kecamatan Ciputat Timur tahun 2018. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif yang dilakukan melalui wawancara langsung kepada 100 responden di Kelurahan Cempaka Putih Kecamatan Ciputat Timur. Hasil dari penelitian ini didapatkan sebesar 44 responden (44%) tidak patuh membayar iuran dan 56 responden (56%) patuh membayar iuran. Variabel lain yang diteliti seperti tingkat pengetahuan, pendapatan, jumlah keluarga, Waktu Tempuh Menuju Tempat Pembayaran, dan riwayat penyakit.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Faculty of Public Health > S1 Public Health / Kesehatan Masyarakat |
Depositing User: | Fini Fajrini |
Date Deposited: | 25 Jul 2021 07:52 |
Last Modified: | 25 Jul 2021 07:52 |
URI: | http://repository.umj.ac.id/id/eprint/5262 |
Actions (login required)
View Item |