Peer Review nalisis Hubungan antara Pengetahuan, Psikologi dan Pengalaman bersalin Ibu dengan Pemilihan Proses PersalinanNormal atau Caesarea Pada Pasien Melahirkan di RSIA Hermina Ciputat
Fajrini, Fini (2016) Peer Review nalisis Hubungan antara Pengetahuan, Psikologi dan Pengalaman bersalin Ibu dengan Pemilihan Proses PersalinanNormal atau Caesarea Pada Pasien Melahirkan di RSIA Hermina Ciputat. JURNAL KEDOKTERAN DAN KESEHATAN, 12 (2). pp. 121-128. ISSN 0216-3942
Text
Peer Review analisis hub pengetahuan, hermina ciputat.pdf Download (1MB) |
Abstract
Persalinan bisa berjalan secara normal, namun sekarang tidak jarang dilakukan dengan caesar. Setiap wanita menginginkan persalinannya berjalan lancar dan dapat melahirkan bayi dengan sempurna. Penelitian ini bertujuan melihat faktor yang paling berhubungan dengan pemilihan proses persalinan. Jenis penelitian ini adalah cross sectional, menggunakan data primer dengan sampel 104 responden, dengan menggunakan analisis univariat, bivariat dan multivariat. Penelitian didapatkan 54% pasien melahirkan dengan proses persalinan caesar dan 46% melahirkan dengan proses persalinan normal. Faktor yang berhubungan dengan pemilihan proses persalinan adalah pengalaman bersalin sebelumnya yaitu p=0,002, komplikasi kehamilan p=0,021, komplikasi persalinan p=0,034 dan psikologi ibu 0,001. Dari hasil analisis multivariat dari 4 variabel tersebut diatas yang signifikan, variable pengalaman melahirkan sebelumnya yang paling berpengaruh terhadap pemilihan proses persalinan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Faculty of Public Health > S1 Public Health / Kesehatan Masyarakat |
Depositing User: | Fini Fajrini |
Date Deposited: | 11 Jul 2021 07:20 |
Last Modified: | 11 Jul 2021 07:20 |
URI: | http://repository.umj.ac.id/id/eprint/5141 |
Actions (login required)
View Item |