EKSISTENSI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PENERAPAN PERILAKU ISLAMI SISWA DI SMAN 74 JAKARTA

Muhammad, Ibnu Mas’ud (2021) EKSISTENSI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PENERAPAN PERILAKU ISLAMI SISWA DI SMAN 74 JAKARTA. Skripsi (S1) thesis, Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Jakarta.

[img] Text
SKRIPSI Muhammad Ibnu Mas’ud (2017510049).pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara implementasi Nilai-nilai Islami / Al- Qur‟an Hadist siswa di SMAN 74 Jakarta. mengetahui hasil evaluasi membina perilaku islami di SMAN 74 Jakarta. mengetahui faktor pendukung dan penghambat eksistensi guru pendidikan agama islam dalam penerapan perilaku islami di SMAN 74 Jakarta . Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian wawancara mendalam, study dokumentasi. Penelitian dilakukan di SMAN 74 Jakarta dengan wawancara. Objek penelitian ini adalah guru pendidikan agama Islam di SMAN 74 Jakarta. Hasil penelitian yang diperoleh adalah (1) Untuk mengetahui implementasi Nilai-nilai Islami / Al- Qur‟an Hadist siswa di SMAN 74 Jakarta.(2)Untuk mengetahui hasil evaluasi membina perilaku islami di SMAN 74 Jakarta. (3) Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat eksistensi guru pendidikan agama islam dalam penerapan perilaku islami di SMAN 74 Jakarta .

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Islamic Religion > S1 Islamic Religious Education / Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Yahya Yahya
Date Deposited: 07 Jun 2021 07:34
Last Modified: 07 Jun 2021 07:34
URI: http://repository.umj.ac.id/id/eprint/4991

Actions (login required)

View Item View Item