Tinjauan Kebijakan Tentang Sekolah Elit (Sekolah Islam Unggulan)
Fauzi Lubis, Adlan (2019) Tinjauan Kebijakan Tentang Sekolah Elit (Sekolah Islam Unggulan). INTIQAD: JURNAL AGAMA DAN PENDIDIKAN ISLAM, 11 (2). pp. 233-249. ISSN 1979-9950
Text
Tinjauan Kebijakan Tentang Sekolah Elit (Sekolah Islam Unggulan).pdf - Published Version Download (549kB) |
Abstract
Sekolah elit istilah lain dari (sekolah Islam unggulan, sekolah model, sekolah Islam terpadu atau sekolah favorit) merupakan bagian dari sistem pendidikan nasional adalah satu keseluruhan yang terpadu dari semua satuan dan kegiatan pendidikan yang berkaitan satu dengan lainnya. Sekolah elit masuk bagian dari sistem tersebut. Munculnya sekolah elit Islam paling tidak dilatarbelakangi menjadi beberapa faktor diantaranya faktor, ideologi, sosial, historis, dan psikologi. Peran sekolah elit Islam dalam perspektif pendidikan nasional diharapkan mampu untuk menejembati problematika pendidikan Islam yang selama ini dipandang sebelah mata sebagai pendidikan yang hanya bersifat spritualistik. Tinjauan kebijakan sekolah elit secara eksplisit dan subatantif dapat dilihat pada UU No.2 tahun 1989 Bab XVII, Pasal 54 Ayat 4, UUSPN Pasal 50 ayat (3), PP Nomor 19 tahun 2005 pasal 61 ayat 1, PP Nomor 17 Tahun 2010 Pasal 35 ayat 1, 2, Pasal 45 ayat 1,2 dan Perda DKI Jakarta No. 1 Tahun 2008 penjelasan gambaran umum kondisi daerah urusan wajib pendidikan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Islamic Religion |
Depositing User: | S.IP Kibar Sumanja |
Date Deposited: | 28 Jan 2021 09:16 |
Last Modified: | 28 Jan 2021 09:16 |
URI: | http://repository.umj.ac.id/id/eprint/2423 |
Actions (login required)
View Item |