Tindak Pidana Korupsi Menurut Perspektif Filsafat Hukum

Sodikin, Sodikin (2023) Tindak Pidana Korupsi Menurut Perspektif Filsafat Hukum. Discussion Paper. Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Jakarta.

[img] Text
MAKALAH FILSAFAT HUKUM FA.pdf

Download (252kB)

Abstract

Masyarakat Indonesia, sebagian mengatakan korupsi telah membudaya di semua dimensi kehidupan berbangsa dan bernegara, tetapi sebagian berpendapat bahwa korupsi sudah sangat menghawatirkan. Terlepas apapun pendapat masyarakat, sebagai negara hukum, Negara Indonesia memiliki kewajiban untuk melaksanakan proses penegakan hukum tindak pidana korupsi guna untuk mewujudkan tegaknya supremasi hukum, tegaknya keadilan dan mewujudkan perdamaian dalam kehidupan di masyarakat.

Item Type: Monograph (Discussion Paper)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > S1 Law / Ilmu Hukum
Depositing User: Dr Sodikin Sodikin
Date Deposited: 15 Jul 2024 01:37
Last Modified: 15 Jul 2024 01:37
URI: http://repository.umj.ac.id/id/eprint/19880

Actions (login required)

View Item View Item