Meningkatkan Keterampilan Proes Sains Anak Usia 5-6 Tahun melalui Metode Eksperimen Mencampur Warna di PAUD Permata Hati Desa Jampang

Damayanti, Anita and Mawaddah, Mawaddah (2020) Meningkatkan Keterampilan Proes Sains Anak Usia 5-6 Tahun melalui Metode Eksperimen Mencampur Warna di PAUD Permata Hati Desa Jampang. Indonesian Journal of Early Childhood : Jurnal Dunia Anak Usia Dini (IJEC), 2 (2). ISSN 2655-6561

[img] Text
IJEC - Published Version

Download (41kB)
Official URL: http://jurnal.unw.ac.id:1254/index.php/IJEC

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya keterampilan proses sains pada anak usia 5-6 tahun yang masih belum berkembang optimal, sehingga penulis tergerak untuk meneliti apa penyebab kelemahan tersebut sambil mengajukan solusi dengan penerapan metode eksperimen mencampur warna. Tujuan penelitan ini adalah meneliti peningkatan keterampilan proses sains anak usia 5-6 tahun melalui metode eksperimen menacampur warna di PAUD Permata Hati Desa Jampang. Hasil penelitian meunjukan bahwa terdapat peningkatan yang signifikan metode eksperimen mencampur warna terhadap keterampilan proses sains anak. Hal ini terbukti dari hasil perolehan persentase dari pra siklus sebesar 31%, siklus I 54% dan siklus II 82%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa metode eksperimen mencampur warna dapat meningkatkan keterampilan proses sains anak usia 5-6 tahun di PAUD Permata Hati Desa Jampang. Hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk pihak-pihak terkait seperti kepala sekolah, guru, orang tua dan siswa/peserta didik Keywords Anak Usia Dini, Keterampilan Proses Sains, Metode Eksperimen, Warna

Item Type: Article
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Faculty of Educational Sciences / Fakultas Ilmu Pendidikan > S1 Early Childhood Education / Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG-PAUD)
Depositing User: Anita Damayanti
Date Deposited: 26 Aug 2020 13:59
Last Modified: 26 Aug 2020 13:59
URI: http://repository.umj.ac.id/id/eprint/1074

Actions (login required)

View Item View Item